Tuesday 24 March 2015

Bahaya Robot Auto Visitor & Cara Mengatasinya

Assalamu'alaikum wr. wb

Bahaya Bot Auto Visitor & Cara Mengatasinya
Gambar:Google Gambar
Bang Jal || Selamat siang sahabatku, nasib kurang beruntung yang saya alami kali ini menyangkut auto visitor yang sedang marak di dunia blogger/website, salah satu korbannya adalah saya sendiri. Namun saya heran, padahal blog saya visitor normalnya sangat minim, teganya oknum yang mensubmit url blog saya di bot auto visitor. Gara-gara hal ini terjadi blog saya akhirnya dikenakan sanksi oleh google atau sering disebut dengan sandbox/banned. Pengunjung yang perharinya 50+ melonjak drastis dan mengerikan hingga ribuan dengan url perujuk bohongan. anda bisa melihatnya :(
Ini merupakan postingan ke dua setelah yang pertamanya tidak diizinkan masuk di deretan oleh google, artikel pertamanya : Cara Artikel Cepat Di Indeks Oleh Mesin Pencari
Dan saya juga tidak yakin apakah artikel ini bisa masuk ke search engine.

Bahaya Bot Auto Visitor & Cara Mengatasinya
Sumber:abangjal.blogspot.com
Bahaya Bot Auto Visitor & Cara Mengatasinya
Sumber:abangjal.blogspot.com

Sangat sakit hatiku, ketika melihat adegan seperti ini, kenapa ? karena dampaknya sangat besar, selain artikel tidak dimuat pada mesin pencari, bot auto visitor juga berdampak negatif pada penghasilan google adsense kita. Maka sekarang saya anjurkan kepada para blogger agar berhenti menggunakan auto visitor bot baik untuk pribadi maupun untuk orang lain. Itu demi kebaikan dan martabat kita juga sebagai blogger.

Bagi saya walaupun pengunjungnya sedikit asalkan asli, itu sangat berarti daripada robot yang tak diharapkan, ini sungguh sangat membantingkan harga diriku. Sekarang saya sedang sibuk browsing untuk mencari penangkal masalah baru seperti ini. Bagi anda yang juga korban seperti saya, silahkan optimasi blog anda agar terhindar dari serangan bot auto visitor dengan cara menghalangi perayapan dari robot kecuali googlebot. Untuk mengaktifkannya bagaimana ? Silahkan baca disini : Cara Mengaktifkan Robots.txt

Mengenai tentang dampak dari bot auto visitor ini sebagai berikut :
  • Tidak Di Indeks Oleh Mesin Pencari
  • Google Adsense dinonaktifkan bahkan sampai kepada di banned
  • Kualitas blog menurun karena visitor sali (manusia) sangat minim
  • Mengurus blog jadi kurang semangat
Darimana datangnya bot auto visitor ? Bot auto visitor ini dulu datang dari software jinggling, dan baru-baru ini ada semacam situs yang menyediakan bot auto visitor secara online dalam hitungan menit bisa mencapai ribuan. Mudah-mudahan blog saya bisa terlepas dari sandbox dan artikel saya bisa dimuat lagi oleh mesin pencari.

Kepada anda yang belum di kerjai oleh orang lain harap berhati-hati dan waspadalah. Cukup sekian terimakasih & wassalam.

13 Apa Komentar Anda ?

iya gan, sudah banyak korbannya.. termasuk ane :(

ini yang harus diwaspadai .:)
nice keep posting

nahh ini diaa nih tipe" yg ngeselin, akhir nya ada juga yg ngebahas .
makasih gan hahaha ..

iya nih mas brow, sangat bahaya bisa2 blog kita sandbox darii google, sprti blog teman ane kmren :D

makasih gan infonya,
jadi bisa tau klo auto visitor tu bahaya.

makasih, insyaallah secepatnya saya back :)

iyaaa gan, makasih udah mau mampir :)

Owh ternyata bahay juga ya pake bot visitor. Tadi aku ketemu di blog tetangga, katanya aman gitu pake bot visitor (linkcollider), tapi aku ragu mau nyobanya. Untungnya ketemu artikel ini, jadinya makin cerah deh. hehe

Terimakasih telah berkunjung.
Komentarlah yang sesuai dengan pembahasan.
Anda juga bisa memberikan kritik, saran dan masukan lainnya.
Dilarang keras membagikan link pada komentar !!!

DIMOHONKAN untuk menuliskan keyword tentang artikel pada komentar !!!

Terimakasih !!!